26.1 C
Medan
Sunday, April 27, 2025

Warga Medan Amplas Minta Drainase Dikeruk

MEDAN- Warga Medan Amplas mengharapkan pengerokan drainase di Jalan Bajak II Mariendal.

Pasalnya, drainase itu sudah dangkal karena banyak lumpur, ditambah lagi timbunan sampah sehingga aliran drai-nase tidak berjalan lancar. Bahkan, saat hujan deras, air di dalam drainase meluap ke badan jalan.

โ€œDrainase itu sudah banyak lumpur di dalamnya sehingga sulit untuk mengalir,โ€ kata Hamdan, warga Medan Amplas, Kamis (28/3).
Menurutnya, drainase yang ada di sebelah kanan sudah dilakukan pengorekan, namun drainase di sebelah kiri belum dilakukan pengorekan lumpur. โ€œSaya yakin bila dikorek drainase itu pasti airnya mengalir lancar,โ€ ujarnya.

Dia berharap kepada pihak Pemerintahan Kota Medan dalam hal ini PU Dinas Bina Marga Medan agar dapat melakukan pengorekan drainase itu. โ€œLebih baik lebih cepat dilakukan pe-ngorekan drainase karena kawasan itu jadi langganan genangan air,โ€ katanya.

Warga lainya, Hairul mengatakan, pengorekan drainase di jalan tersebut sangat dibutuhkan karena sering terjadi genangan air.
Lurah Harjosari 2 Muktar Lubis, SE yang dikonfirmasi mengatakan, ia akan mengecek dulu drainase yang dimaksud. โ€œYang jelas, pihak kelurahan selalu rutin melakukan gotong-royong setiap minggu dengan mengorek parit serta mengangkut sampah di dalam drainase,โ€ katanya.
Untuk itu, ia berharap kepada warga agar sama-sama menjaga kebersihan lingkungan. Caranya, tidak membuang sampah di dalam drainase, tapi buang sampah pada wadahnya.(omi)

MEDAN- Warga Medan Amplas mengharapkan pengerokan drainase di Jalan Bajak II Mariendal.

Pasalnya, drainase itu sudah dangkal karena banyak lumpur, ditambah lagi timbunan sampah sehingga aliran drai-nase tidak berjalan lancar. Bahkan, saat hujan deras, air di dalam drainase meluap ke badan jalan.

โ€œDrainase itu sudah banyak lumpur di dalamnya sehingga sulit untuk mengalir,โ€ kata Hamdan, warga Medan Amplas, Kamis (28/3).
Menurutnya, drainase yang ada di sebelah kanan sudah dilakukan pengorekan, namun drainase di sebelah kiri belum dilakukan pengorekan lumpur. โ€œSaya yakin bila dikorek drainase itu pasti airnya mengalir lancar,โ€ ujarnya.

Dia berharap kepada pihak Pemerintahan Kota Medan dalam hal ini PU Dinas Bina Marga Medan agar dapat melakukan pengorekan drainase itu. โ€œLebih baik lebih cepat dilakukan pe-ngorekan drainase karena kawasan itu jadi langganan genangan air,โ€ katanya.

Warga lainya, Hairul mengatakan, pengorekan drainase di jalan tersebut sangat dibutuhkan karena sering terjadi genangan air.
Lurah Harjosari 2 Muktar Lubis, SE yang dikonfirmasi mengatakan, ia akan mengecek dulu drainase yang dimaksud. โ€œYang jelas, pihak kelurahan selalu rutin melakukan gotong-royong setiap minggu dengan mengorek parit serta mengangkut sampah di dalam drainase,โ€ katanya.
Untuk itu, ia berharap kepada warga agar sama-sama menjaga kebersihan lingkungan. Caranya, tidak membuang sampah di dalam drainase, tapi buang sampah pada wadahnya.(omi)

Artikel Terkait

spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

Terpopuler

Artikel Terbaru