Dukung IMO 2020, Pertagas Niaga Uji Coba LNG Untuk Bahan Bakar Kapal

SAMARINDA, SUMUTPOS.CO– Kesadaran pemanfaatan gas alam sebagai energi bersih ramah lingkungan terus meningkat bagi industri di Kalimatan Timur. Sabtu (29/01), PT Pertagas Niaga selaku bagian Subholding Gas Pertamina melaksanakan uji coba pengisian LNG untuk konsumen PT Total Energi Naratama (TEN) sebagai penyedia konversi Diesel Dual Fuel Engine (DDF) di Samarinda. Bahan bakar LNG ini digunakan […]

Lanjutkan..

Dukung Kawasan Wisata Danau Toba, Mapala UI dan TPL Jalin Kerja Sama

SUMUTPOS.CO- Mahasiswa Pencinta Alam Universitas Indonesia (Mapala UI) di Tahun 2021 melakukan Kembara Banoa Toba yaitu ekplorasi pengembangan pariwisata di Danau Toba, Sumatera Utara. Kegiatan penelusuran potensi wisata alam dan kebudayaan di Danau Toba yang dilakukan oleh Mapala UI ini bertujuan mengumpulkan titik lokasi atraksi yang memiliki nilai jual pariwisata. Lokasi-lokasi tersebut tersebar cukup banyak […]

Lanjutkan..

TPL Distribusikan 7.300 Unit Vaksin Booster hingga 9 Februari

SUMUTPOS.CO- Dalam upaya mendukung pemerintah untuk memutus mata rantai penularan Covid-19 varian terbaru Omicron dan mencapai Herd Immunity (Kekebalan Kelompok), PT Toba Pulp Lestari, Tbk (TPL) menyelenggarakan Vaksinasi Booster Tahap III kepada masyarakat di wilayah pariwisata yang ada di Provinsi Sumatera Utara. Dimana wilayah tersebut juga berada di area sektor operasional perusahaan yaitu Kabupaten Tapanuli […]

Lanjutkan..

Kembangkan Potensi Esports, Smartfren Jadi Sponsor Utama Tim Genesis Dogma

JAKARTA, SUMUTPOS.CO- Smartfren mengumumkan telah menjadi sponsor utama untuk tim esports Genesis Dogma di tahun 2022. Sebagai sponsor utama, Smartfren mendukung tim esports ini dalam berbagai sesi latihan mereka, turnamen dan kompetisi, sekaligus mengembangkan divisi baru untuk nomor pertandingan FreeFire. Bersama Genesis Dogma, Smartfren berharap bisa turut membesarkan industri esports tanah air, sekaligus mengantarkan tim […]

Lanjutkan..

Direktur PT TPL Anwar Lawden : Kami Butuh Cendikiawan Lingkungan

MEDAN, SUMUTPOS.CO– Direktur PT Toba Pulp Lestari, Anwar Lawden mengatakan, selain operasional perusahaan, dalam meningkatkan nilai ekonomi dan pertambahan pemasukan daerah, aktifitas dan kepedulian terhadap lingkungan juga menjadi hal yang sangat penting dalam menjaga keseimbangan di dunia industri. Hal tersebut diungkapkannya saat menghadiri Pelantikan Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Perhimpunan Cendekiawan Lingkungan Indonesia (DPW-Perwaku) Sumut 2021-2026 […]

Lanjutkan..