Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes E. Zulpan menyatakan, enam tersangka pengeroyokan pegiat media sosial (medsos) Ade Armando bukan mahasiswa. Zulpan menyebut mereka juga bukan bagian dari aliansi BEM SI.
PEGIAT media sosial sekaligus Dosen Universitas Indonesia, Ade Armando diduga menjadi korban penganiayaan saat unjuk rasa mahasiswa di komplek DPR/MPR RI, Senin (11/4). Dalam foto yang beredar, Ade terlihat digandeng dua polisi.
Kondisi Ade sudah cukup parahn Mukanya penuh lebam dan darah. Sedangkan celananya sudah dilucuti, menyisakan celana dalam saja.