Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara didorong untuk segera membuka tender pada bulan Desember 2022. Untuk program pengerjaan atau kegiatan pada triwulan pertama pada APBD Tahun 2023.
Sebanyak enam fraksi yang ada di DPRD Kota Tebingtinggi, yakni Fraksi Kebangsaan Fraksi Demokrat Amanat Keadilan, Fraksi Golkar, Fraksi Nasdem, Fraksi Gerindra dan Fraksi Demokrasi Indonesia Perjuangan, menerima, sepakat dan sependapat serta menyetujui Ranperda tentang APBD Kota Tebingtinggi TA 2023, untuk disahkan dan sekaligus ditetapkan menjadi Peraturan Daerah (Perda) Kota Tebingtnggi.