Bupati Serdang Bedagai H. Darma Wijaya melalui Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) H. M. Faisal Hasrimy, AP, M.AP menghadiri kegiatan Jalan Sehat Kerukunan Hari Amal Bakti (HAB) ke-77 Kementerian Agama (Kemenag) di halaman MTs Az-Ziro’ah Alwasliyah Desa Firdaus Kecamatan Sei Rampah, Sabtu (14/1).Â