Festival dan Bursa Kopi, Cara Jitu Kenalkan Kopi Untuk Wisatawan

PASURUAN, SUMUTPOS.CO – Kopi sudah menjadi tren utama bisnis sejumlah daerah di Jatim. Seperti Bondowoso, Jember dan Malang. Masing-masing mengemas kopi menjadi tema utama untuk diperkanalkan dengan berbagai pola pemasaran. Sejumlah daerah pun mengemas dengan tema wisata kuliner. Menteri Pariwisata Arief Yahya menyebut hari ini 1 Oktober adalah Hari Kopi Dunia, #PesonaCoffeeDay. Di Banten juga […]

Lanjutkan..