Komisi Pemilihan Umum Kota Binjai menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara sekaligus penetapannya, Sabtu (2/3/2024). Kegiatan tersebut akan digelar di Hotel Graha Kardopa Binjai, Jalan Sultan Hasanuddin, Binjai Kota dan berakhir Minggu (3/3/2024).
Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Labuhanbatu menggelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan Hasil Penghitungan, serta Penetapan Hasil Perolehan Suara pada Pemilu 2024, di Aula kantor KPU Labuhanbatu, di kawasan Jalan WR Supratman Rantaupapat, Jumat (1/3/2024).
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Dairi, Freddy Sinaga, membuka rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat Kabupaten Pemilu tahun 2024, yang digelar di Hotel Mutiara Dairi Sidikalang, Kamis (28/2/2024).
Wakil Wali Kota Medan, H. Aulia Rachman menyampaikan pentingnya persatuan bangsa dibatas kepentingan lainnya. Khususnya setelah pelaksanaan Pemilu 2024, setiap pihak diminta kembali bersatu dan memastikan tidak ada perpecahan di tengah-tengah masyarakat.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Karo membuka rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan perolehan suara Pemilu 2024 tingkat kabupaten, di Hotel Sinabung Berastagi, Senin (26/2/2024).
Sekretaris Daerah Kabupaten Langkat, Amril Nasution mengikuti rapat pleno penyusunan program kerja tim percepatan akses keuangan daerah (TPAKD) tahun 2024 di ruang pola kantor bupati, Kamis (1/2/2024). Rapat pleno menyusukan rencana program kerja TPAKD ini sejalan dengan terbentuknya tim percepatan akses keuangan daerah Kabupaten Langkat Nomor 900.05-62/K/2017 pada 3 Agustus 2017 dan diharapkan dapat menetapkan usulan program kerja guna meningkatkan pertumbuhan ekonomi daerah.