Sekretaris Daerah Kabupaten Karo, Drs. K.Terkelin Purba, membuka Focus Group Discussion (FGD) Ke-2 Pembahasan Lanjutan Ranperda Tentang Penyelenggaraan Kearsipan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo bertempat di Hotel Sibayak Berastagi, Jumat (23/9).