28 C
Medan
Wednesday, June 26, 2024

Pengendara Motor Tewas Ditabrak Mobil

TANJUNGMORAWA, SUMUTPOS.CO – Kecelakaan maut terjadi di Pasar IX Desa Tanjungbaru, Kecamatan Tanjungmorawa, Deliserdang, Sabtu (18/12). Seorang pengendara motor tewas setelah ditabrak mobil.

TEWAS: Pengendara motor korban tabrak lari meninggal dunia di Pasar IX Desa Tanjungbaru, Kecamatan Tanjungmorawa, Deliserdang, Sabtu (18/12). 

Sementara mobil yang menabrak melarikan diri dan hingga kini belum diketahui pelakunya.

Kanit Laka Lantas Polresta Deliserdang Iptu Rasidin menjelaskan, korban adalah Artalena Boru Nababan (21), warga Kecamatan Lubukpakam, Deliserdang.”Korba meninggal dunia di lokasi kejadian,” kata Rasidin, Minggu (19/12).

Kecelakaan bermula mobil belum diketahui datang dari arah Tebingtinggi menuju ke Medan. Tiba di lokasi, pengemudi mobil diduga tidak memperhatikan motor yang dikendarai korban di depannya. Tabrakan pun tak terhindarkan.”Pengendara motor merenggang nyawa. Hal itu didapatkan dari keterangan warga sekitar. Karena personel Unit Laka Lantas yang tiba di lokasi kejadian mobil sudah kabur,” jelasnya.

Kendaraan korban yang mengalami kecelakaan sudah dibawa guna pemeriksaan lebih lanjut. “Kami sedang melakukan penyelidikan mobil yang menabrak korban,” pungkasnya. (ssc/azw)

TANJUNGMORAWA, SUMUTPOS.CO – Kecelakaan maut terjadi di Pasar IX Desa Tanjungbaru, Kecamatan Tanjungmorawa, Deliserdang, Sabtu (18/12). Seorang pengendara motor tewas setelah ditabrak mobil.

TEWAS: Pengendara motor korban tabrak lari meninggal dunia di Pasar IX Desa Tanjungbaru, Kecamatan Tanjungmorawa, Deliserdang, Sabtu (18/12). 

Sementara mobil yang menabrak melarikan diri dan hingga kini belum diketahui pelakunya.

Kanit Laka Lantas Polresta Deliserdang Iptu Rasidin menjelaskan, korban adalah Artalena Boru Nababan (21), warga Kecamatan Lubukpakam, Deliserdang.”Korba meninggal dunia di lokasi kejadian,” kata Rasidin, Minggu (19/12).

Kecelakaan bermula mobil belum diketahui datang dari arah Tebingtinggi menuju ke Medan. Tiba di lokasi, pengemudi mobil diduga tidak memperhatikan motor yang dikendarai korban di depannya. Tabrakan pun tak terhindarkan.”Pengendara motor merenggang nyawa. Hal itu didapatkan dari keterangan warga sekitar. Karena personel Unit Laka Lantas yang tiba di lokasi kejadian mobil sudah kabur,” jelasnya.

Kendaraan korban yang mengalami kecelakaan sudah dibawa guna pemeriksaan lebih lanjut. “Kami sedang melakukan penyelidikan mobil yang menabrak korban,” pungkasnya. (ssc/azw)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/