25 C
Medan
Saturday, November 23, 2024
spot_img

Tersangka Perampok Truk Tangki Sering Beraksi

BELAWAN-Tersangka pelaku perampok truk tangki muatan Palm Karnel Oil (PKO) bernomor plat polisi BK 8152 BT, di pintu tol Tanjung Mulia, Medan Deli, sudah sering beraksi.

Kasat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan, AKP Hamam yang dikonfirmasi mengatakan, pihaknya telah melakukan pemerikasan terhadap tersangka warga sipil. Dari pengakuannya mereka juga yang merampok truk tangki pada bulan Mei 2011 lalu.

“Kita masih memburu 2 pelaku lagi, pelaku ini juga terlibat. Kita akan terus lakukan pengembangan,” kata Hamam.
Sementara itu, sumber menyebutkan penyebab maraknya perampokan truk membawa PKO akibat berdirinya beberapa gudang ilegal di kawasan pintu tol Hanif, Jalan Aluminium dan di Belawan. Gudan itu dikendalikan oleh oknum aparat yang bertugas di Belawan. “Ini sudah permainan lama, kalau masih ada gudang ilegal pasti aksi pembajakan akan terus ada,” kata sumber.

Sementara itu Komandan Detasemen Markas (Dandenma) TNI AL, Letkol Agustinus yang dikonfirmasi dengan tegas mengatakan, pihaknya menyerahkan masalah tersebut ke POMAL, hingga kini mengenai anggotanya pihaknya akan menunggu hasil pemeriksaan apakah terlibat atau tidak. (ril)

BELAWAN-Tersangka pelaku perampok truk tangki muatan Palm Karnel Oil (PKO) bernomor plat polisi BK 8152 BT, di pintu tol Tanjung Mulia, Medan Deli, sudah sering beraksi.

Kasat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan, AKP Hamam yang dikonfirmasi mengatakan, pihaknya telah melakukan pemerikasan terhadap tersangka warga sipil. Dari pengakuannya mereka juga yang merampok truk tangki pada bulan Mei 2011 lalu.

“Kita masih memburu 2 pelaku lagi, pelaku ini juga terlibat. Kita akan terus lakukan pengembangan,” kata Hamam.
Sementara itu, sumber menyebutkan penyebab maraknya perampokan truk membawa PKO akibat berdirinya beberapa gudang ilegal di kawasan pintu tol Hanif, Jalan Aluminium dan di Belawan. Gudan itu dikendalikan oleh oknum aparat yang bertugas di Belawan. “Ini sudah permainan lama, kalau masih ada gudang ilegal pasti aksi pembajakan akan terus ada,” kata sumber.

Sementara itu Komandan Detasemen Markas (Dandenma) TNI AL, Letkol Agustinus yang dikonfirmasi dengan tegas mengatakan, pihaknya menyerahkan masalah tersebut ke POMAL, hingga kini mengenai anggotanya pihaknya akan menunggu hasil pemeriksaan apakah terlibat atau tidak. (ril)

Artikel Terkait

spot_imgspot_imgspot_img

Terpopuler

Artikel Terbaru

/