24.3 C
Medan
Saturday, April 26, 2025

Siapkan Payung Hukum Moratorium CPNS

Tes CPNS menggunakan sistem CAT. Mulai 2015 hingga 2020 diterapkan moratorium penerimaan CPNS. Foto: dok.JPNN
Tes CPNS menggunakan sistem CAT. Mulai 2015 hingga 2020 diterapkan moratorium penerimaan CPNS. Foto: dok.JPNN

JAKARTA, SUMUTPOS.CO โ€“Moratorium penerimaan CPNS dipastikan akan diberlakukan mulai Januari 2015. Ini sebagai salah satu upaya pemerintah untuk menata pegawai di seluruh Indonesia yang tidak merata.

โ€œSesuai informasi yang diberikan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB), per Januari sudah akan diberlakukan moratoriumnya,โ€ kata Hana Hasanah Fadel, senator asal Gorontalo, di Jakarta, Rabu (12/11).

Awalnya, pemda sudah mengajukan untuk menunda sementara moratoriumnya. Namun menurut Hana, MenPAN-RB Yuddy Chrisnandi tetap bersikukuh untuk melaksanakan moratorium pada 2015.

โ€œMemang harus ada payung hukum, namun pemerintah akan berupaya menyelesaikannya secepatnya agar Januari sudah bisa dilaksanakan,โ€ terang anggota DPD itu.

Sementara itu Subowo Djoko Widodo, Asdep Perencanaan Aparatur KemenPAN-RB mengungkapkan, moratorium yang akan dilaksanakan hanya untuk formasi umum. Sedangkan tenaga pendidikan dan tenaga kesehatan tetap diberikan formasi.

โ€œJadi ini moratorium terbatas saja. Jadi masih ada penerimaan khusus guru dan tenaga kesehatan saja. Itupun jumlahnya tidak banyak,โ€ tandasnya. (esy/jpnn)

Tes CPNS menggunakan sistem CAT. Mulai 2015 hingga 2020 diterapkan moratorium penerimaan CPNS. Foto: dok.JPNN
Tes CPNS menggunakan sistem CAT. Mulai 2015 hingga 2020 diterapkan moratorium penerimaan CPNS. Foto: dok.JPNN

JAKARTA, SUMUTPOS.CO โ€“Moratorium penerimaan CPNS dipastikan akan diberlakukan mulai Januari 2015. Ini sebagai salah satu upaya pemerintah untuk menata pegawai di seluruh Indonesia yang tidak merata.

โ€œSesuai informasi yang diberikan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB), per Januari sudah akan diberlakukan moratoriumnya,โ€ kata Hana Hasanah Fadel, senator asal Gorontalo, di Jakarta, Rabu (12/11).

Awalnya, pemda sudah mengajukan untuk menunda sementara moratoriumnya. Namun menurut Hana, MenPAN-RB Yuddy Chrisnandi tetap bersikukuh untuk melaksanakan moratorium pada 2015.

โ€œMemang harus ada payung hukum, namun pemerintah akan berupaya menyelesaikannya secepatnya agar Januari sudah bisa dilaksanakan,โ€ terang anggota DPD itu.

Sementara itu Subowo Djoko Widodo, Asdep Perencanaan Aparatur KemenPAN-RB mengungkapkan, moratorium yang akan dilaksanakan hanya untuk formasi umum. Sedangkan tenaga pendidikan dan tenaga kesehatan tetap diberikan formasi.

โ€œJadi ini moratorium terbatas saja. Jadi masih ada penerimaan khusus guru dan tenaga kesehatan saja. Itupun jumlahnya tidak banyak,โ€ tandasnya. (esy/jpnn)

Artikel Terkait

spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

Terpopuler

Artikel Terbaru