32 C
Medan
Saturday, June 29, 2024

Terusik, Batalkan Agenda

Richard Gere

Richard Gere mulai terusik. Bintang Pretty Woman itu merasa tidak nyaman karena agenda spiritualnya di Candi Borobudur terganggu oleh banyak penggemar dan media. Setelah melakukan perjalanan damai dan meditasi, sedianya Gere mengikuti acara penanaman pohon dan berkeliling ke desa-desa wisata dengan menggunakan gajah. Namun, agenda tersebut batal lantaran hingga tadi malam yang bersangkutan masih memilih tinggal di hotel.

“Ya, dia (Richard Gere) memang merasa kurang nyaman. Dia mengatakan ke sini (Borobudur) sebenarnya ingin menikmati liburan, bersantai, dan mendengarkan suara burung,” ujar Direktur Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko Purnomo Siswo Prasetjo saat dikonfirmasi hal tersebut kemarin (27/6).

Saat melakukan perjalanan sipritual, sebenarnya Gere tampak enjoy. Dia mengunjungi Candi Borobudur Minggu (26/6), sekitar pukul 04.30, bersamaan dengan gerimis hujan. (vie/c7/jpnn)

Richard Gere

Richard Gere mulai terusik. Bintang Pretty Woman itu merasa tidak nyaman karena agenda spiritualnya di Candi Borobudur terganggu oleh banyak penggemar dan media. Setelah melakukan perjalanan damai dan meditasi, sedianya Gere mengikuti acara penanaman pohon dan berkeliling ke desa-desa wisata dengan menggunakan gajah. Namun, agenda tersebut batal lantaran hingga tadi malam yang bersangkutan masih memilih tinggal di hotel.

“Ya, dia (Richard Gere) memang merasa kurang nyaman. Dia mengatakan ke sini (Borobudur) sebenarnya ingin menikmati liburan, bersantai, dan mendengarkan suara burung,” ujar Direktur Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko Purnomo Siswo Prasetjo saat dikonfirmasi hal tersebut kemarin (27/6).

Saat melakukan perjalanan sipritual, sebenarnya Gere tampak enjoy. Dia mengunjungi Candi Borobudur Minggu (26/6), sekitar pukul 04.30, bersamaan dengan gerimis hujan. (vie/c7/jpnn)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/