29 C
Medan
Monday, June 17, 2024

Stoner dapat Penghargaan

MANTAN pebalap MotoGP Casey Stoner akan menerima gelar kehormatan ‘Member of the Order of Australia (AM)’. Penghargaan ini akan diterima juara MotoGP 2007 dan 2011 itu pada hari ulang tahun Ratu Australia.
Stoner yang sudah memutuskan untuk pensiun pada akhir musim lalu, mendapatkan penghargaan dari Ratu Australia, karena prestasinya yang cukup luar biasa selama berkarier di dunia MotoGP.

Pembalap asal Australia itu berkarier sebagai pembalap selama 2002-2012 mendatang, Stoner meraih 45 kemenangan di kelas utama MotoGP, dia juga pernah meraih gelar juara dunia bersama Ducati dan Repsol Honda.

Setelah finis di posisi ketiga dalam balapan tahun lalu, pembalap 27 tahun kini berkarier di balapan mobil V8. Diketahui, Stoner memutuskan untuk pensiun saat balapan berlangsung di Prancis, 17 Mei 2012.
Selain Stoner, atlet yang menerima penghargaan dari Ratu Australia adalah pembalap sepeda Cadel Evans. Evans menjadi orang Australia pertama yang berhasil memenangi balapan Tour de France. (bbs/jpnn)

MANTAN pebalap MotoGP Casey Stoner akan menerima gelar kehormatan ‘Member of the Order of Australia (AM)’. Penghargaan ini akan diterima juara MotoGP 2007 dan 2011 itu pada hari ulang tahun Ratu Australia.
Stoner yang sudah memutuskan untuk pensiun pada akhir musim lalu, mendapatkan penghargaan dari Ratu Australia, karena prestasinya yang cukup luar biasa selama berkarier di dunia MotoGP.

Pembalap asal Australia itu berkarier sebagai pembalap selama 2002-2012 mendatang, Stoner meraih 45 kemenangan di kelas utama MotoGP, dia juga pernah meraih gelar juara dunia bersama Ducati dan Repsol Honda.

Setelah finis di posisi ketiga dalam balapan tahun lalu, pembalap 27 tahun kini berkarier di balapan mobil V8. Diketahui, Stoner memutuskan untuk pensiun saat balapan berlangsung di Prancis, 17 Mei 2012.
Selain Stoner, atlet yang menerima penghargaan dari Ratu Australia adalah pembalap sepeda Cadel Evans. Evans menjadi orang Australia pertama yang berhasil memenangi balapan Tour de France. (bbs/jpnn)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/