26.7 C
Medan
Saturday, May 18, 2024

Jual Saham ke Pengusaha Jerman

MALLORCA- Petenis peringkat dua dunia, Rafael Nadal memiliki saham Spanyol, Real Mallorca. Namun, kini ia telah menjual sahamnya itu.

Nadal dan pamannya, Miguel Angel Nadal telah menjual 10 persen sahamnya di Real Mallorca. Saham keduanya dibeli oleh pengusaha Jerman, Utz Claassen. Dengan demikian, Claassen memiliki 20 persen saham dari Real Mallorca.
Seperti dilansir Mail, Nadal, fans Real Madrid yang tinggal di Pulau Mediterania, bergabung dengan konsorsium dengan menginvestasikan saham untuk Real Mallorca yang tengah mengalami krisis keuangan di tahun 2010.

Paman Nadal, Miguel Angel yang juga merupakan mantan pemain timnas Spanyol dan Barcelona, menjadi asisten pelatih Brian Laudrup saat itu. Tapi, ketika Laudrup mengundurkan diri September lalu, Miguel Angel mengkritik Dewan klub secara terbuka terkait penanganan masalah krisis keuangan. (net/jpnn)

MALLORCA- Petenis peringkat dua dunia, Rafael Nadal memiliki saham Spanyol, Real Mallorca. Namun, kini ia telah menjual sahamnya itu.

Nadal dan pamannya, Miguel Angel Nadal telah menjual 10 persen sahamnya di Real Mallorca. Saham keduanya dibeli oleh pengusaha Jerman, Utz Claassen. Dengan demikian, Claassen memiliki 20 persen saham dari Real Mallorca.
Seperti dilansir Mail, Nadal, fans Real Madrid yang tinggal di Pulau Mediterania, bergabung dengan konsorsium dengan menginvestasikan saham untuk Real Mallorca yang tengah mengalami krisis keuangan di tahun 2010.

Paman Nadal, Miguel Angel yang juga merupakan mantan pemain timnas Spanyol dan Barcelona, menjadi asisten pelatih Brian Laudrup saat itu. Tapi, ketika Laudrup mengundurkan diri September lalu, Miguel Angel mengkritik Dewan klub secara terbuka terkait penanganan masalah krisis keuangan. (net/jpnn)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/