Kementerian Pertanian melalui Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan) dan International Rice Research Institute (IRRI), tengah mematangkan penelitian varietas padi unggul bernutrisi. Varietas padi tersebut diharapkan mampu memenuhi kebutuhan vitamin A melalui beras.