KEMERIAHAN mewarnai pelaksanaan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Senin (23/9). Berbagai performance kreatif baik UMSU Band, tari dan teater mendapat applaus peserta PKKMB.
REKTOR Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) Prof Dr Agussani MAP bertemu dua mahasiswa yang lolos program Indonesia International Student Mobility Awards (IISMA) 2024 ke Thailand dan Ceko, Sabtu (3/8). Mereka akan berangkat ke universitas tersebut mulai September 2024.
Atlet Karate asal Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) berhasil menyabet 1 emas dan 2 perak serta 1 perunggu pada ajang Kejuaraan Karate Internasional Thailand Open 2023, yang berlangsung di Pathum Tani, Thailand, 6 hingga 10 Oktober 2023.
Salah seorang anak mahasiswa UMSU, Wildan Firdaus (21) warga Desa Paya Pinang Kecamatan Tebingtinggi Syahbandar Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) terseret arus Sungai Bah Bolon yang berada di Dusun II Desa Silau Padang Kecamatan Sipispis Kabupaten Sergai ketika melakukan aktivitas berenang, Rabu (31/8) sekira pukul 14.00 WIB.
MEDAN, SUMUTPOSCO - Kulit bawang yang selama ini terbuang sia-sia, tertiup angin menjadi sampah. Banyak kita tak peduli dengan kulit bawang. Kini, melalui penelitian...
MEDAN, SUMUTPOS.CO - Dua mahasiswa jurusan teknik elektro Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (FT UMSU) Rifka Abdullah dan M Nabib Hilal Hadi berhasil...