Dukung IMO 2020, Pertagas Niaga Uji Coba LNG Untuk Bahan Bakar Kapal

SAMARINDA, SUMUTPOS.CO– Kesadaran pemanfaatan gas alam sebagai energi bersih ramah lingkungan terus meningkat bagi industri di Kalimatan Timur. Sabtu (29/01), PT Pertagas Niaga selaku bagian Subholding Gas Pertamina melaksanakan uji coba pengisian LNG untuk konsumen PT Total Energi Naratama (TEN) sebagai penyedia konversi Diesel Dual Fuel Engine (DDF) di Samarinda. Bahan bakar LNG ini digunakan […]

Lanjutkan..

Kinerja Lifting PGN SAKA capai 101% di Tahun 2021

JAKARTA, SUMUTPOS.CO – Subholding Gas Pertamina melalui afiliasinya Saka Indonesia Pangkah Limited (SIPL) berhasil mencatatkan produksi minyak lebih dari 1,808 Juta Barrels (BBLS) pada tahun 2021. Sedangkan untuk liftingnya mencapai 1,823 juta BBLS YTD 2021, sehingga realisasi lifting lebih besar dari produksi dengan presentase lifting sebesar 101% dari total produksi. GM Saka Indonesia Pangkah Limited […]

Lanjutkan..

Subholding Gas Pertamina Uji Pasar Program PGN Sayang Ibu Gaskita di Wilayah Jakarta Tangerang

JAKARTA, SUMUTPOS.CO – Dalam rangka merealisasikan komitmen Pertamina untuk memperluas pengembangan jaringan gas bumi rumah tangga dan pelanggan kecil (Jargas), Subholding Gas PT Perusahaan Gas Negara Tbk melaksanakan uji pasar Gaskita Program PGN Sayang Ibu di wilayah DKI Jakarta dan Tangerang. Uji Pasar diselenggarakan di Malaka Sari, Jakarta Timur secara seremonial hybrid, dengan tetap menerapkan […]

Lanjutkan..

Tingkatkan Layanan Pelanggan, PGN Subholding Gas Luncurkan WA Bisnis

JAKARTA, SUMUTPOS.CO – PT PGN Tbk selaku Subholding Gas Pertamina meluncurkan layanan informasi pelanggan melalui whatsapp (WA) di nomor 08151 1500 645, guna memperluas akses masyarakat menanyakan informasi mengenai berlangganan gas, tagihan gas atau menyampaikan keluhan. WA Bisnis PGN merupakan akun resmi perusahaan yang sudah mendapatkan green tick dari Whatsapp sebagai tanda official account, dan […]

Lanjutkan..

PGN Sahkan Laporan Keuangan Kinerja 2020 dan Tetapkan Pengurus Baru Perseroan

RUPS Tahunan PGN 2021 JAKARTA, SUMUTPOS.CO- Rapat Umum Pemegang Saham Thahunan (RUPST) yang dilaksanakan PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN), Senin (3/5/2021), mengesahkan Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan dan Laporan Keuangan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) tahun buku 2020. RUPST juga menyetujui perubahan perubahan nomenklatur Direksi yaitu Direktur Komersial menjadi Direktur Sales dan Operasi, Direktur […]

Lanjutkan..