Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) kelas II wilayah Belawan, mengumumkan adanya gelombang tinggi di wilayah perairan Selat Malaka, Kamis (13/7/2023).
Adanya pola angin di beberapa wilayah Indonesia, khususnya Selat Malaka bagian Utara, BMKG memprediksi adanya gelombang tinggi antara 1.25 m sampai 2.5 m di wilayah perairan tersebut.
BELAWAN, SUMUTPOS.CO-Kapal TNI-AL KRI Kerambit-627 menangkap tiga kapal berbendera Malaysia yang mencuri ikan di Perairan Selat Malaka Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia (ZEEI), Senin (9/11).
Kapal...
BATAM, SUMUTPOS.CO – Kementerian Perhubungan secara resmi mendelegasikan wewenang pemanduan kapal laut yang melintasi Selat Malaka dari pemerintah kepada PT Pelabuhan Indonesia I (Persero)...
BELAWAN, SUMUTPOS.CO -PT Pelindo I telah menerapkan pelayanan wajib pandu bagi kapal niaga di Selat Malaka. Penerapan ini diberlakukan setelah adanya kesepakatan tiga negara...
MEDAN, SUMUTPOS.CO - Praktisi ekonomi dari Universitas Islam Negeri (UIN) Sumut), Gunawan Benjamin berpendapat, jika dilihat dari sudut sisi kepentingan perekonomian Sumut, pemindahan hub...
DELISERDANG, SUMUTPOS.CO - Cuaca buruk diprediksi akan terjadi di perairan Selat Malaka bagian tengah termasuk perairan Pantai Labu sekitarnya. Para nelayan diminta untuk mewaspadai...