25 C
Medan
Friday, November 22, 2024
spot_img

Perang Bantal di Belgia, 800 Orang Bugil

BRUSSELS – Sebanyak 800 laki-laki dan perempuan tak mengenakan busana sehelai pun dalam perang bantal di Brussel, Belgia. Kegiatan itu dilakukan sebagai bentuk instalasi seni dari seniman Amerika Serikat (AS) Spencer Tunick.

Atas nama seni, instalasi yang berjudul “Sleeping Beauties” berlangsung di Kastil Gaasbeek, tepatnya di 6 mil dari Ibukota Belgia, Brussels. Karya Tunick memang selama ini lebih banyak mengetengahkan tubuh telanjang laki-laki dan perempuan di tempat publik.

Pantas saja, karyanya kali ini mencengangkan melihat tubuh polos tanpa sehelai benang pun, saling pukul dengan menggunakan bantal. Kurang 800 orang sepertinya menikmati perang bantal tersebut tanpa rasa risih akan tubuh polos mereka. Demikian diberitakan Daily Mail, Minggu (10/7). (bbs/jpnn)
Hebatnya, Tunick tidak mengeluarkan biaya banyak untuk menyelesaikan instalasi seninya itu. Dia bahkan hanya membayar mereka dengan foto edisi terbatas sebagai kompensasi.

Proyek bugil terbesar yang pernah dia lakukan adalah di Meksiko beberapa waktu lalu. Saat itu sekira 18 ribu orang, bersedia difoto bugil di pusat kota Meksiko City. Proyek ambisius itu disebutnya Zocalo. (bbs/jpnn)

BRUSSELS – Sebanyak 800 laki-laki dan perempuan tak mengenakan busana sehelai pun dalam perang bantal di Brussel, Belgia. Kegiatan itu dilakukan sebagai bentuk instalasi seni dari seniman Amerika Serikat (AS) Spencer Tunick.

Atas nama seni, instalasi yang berjudul “Sleeping Beauties” berlangsung di Kastil Gaasbeek, tepatnya di 6 mil dari Ibukota Belgia, Brussels. Karya Tunick memang selama ini lebih banyak mengetengahkan tubuh telanjang laki-laki dan perempuan di tempat publik.

Pantas saja, karyanya kali ini mencengangkan melihat tubuh polos tanpa sehelai benang pun, saling pukul dengan menggunakan bantal. Kurang 800 orang sepertinya menikmati perang bantal tersebut tanpa rasa risih akan tubuh polos mereka. Demikian diberitakan Daily Mail, Minggu (10/7). (bbs/jpnn)
Hebatnya, Tunick tidak mengeluarkan biaya banyak untuk menyelesaikan instalasi seninya itu. Dia bahkan hanya membayar mereka dengan foto edisi terbatas sebagai kompensasi.

Proyek bugil terbesar yang pernah dia lakukan adalah di Meksiko beberapa waktu lalu. Saat itu sekira 18 ribu orang, bersedia difoto bugil di pusat kota Meksiko City. Proyek ambisius itu disebutnya Zocalo. (bbs/jpnn)

Artikel Terkait

spot_imgspot_imgspot_img

Terpopuler

Artikel Terbaru

/