25.6 C
Medan
Tuesday, May 21, 2024

Bupati Dairi Buka Tao Silalahi Art Festival, Diharapkan Meningkatkan Wisatawan

SAPA: Bupati Dairi, Eddy KA Berutu didampingi istri menyapa warga saat pembukaan Tao Silalahi Art Festival di kawasan Danau Toba, Desa Silalahi 3 Kecamatan Silahisabungan.
RUDY SITANGGANG/SUMUT POS

SIDIKALANG, SUMUTPOS.CO – Bupati Dairi, Eddy Keleng Ate Berutu didampingi istri Romy Mariani boru Simarmata membuka acara Tao Silalahi Art Festival serta memberikan dan menanam bibit pohon produksi di Desa Silalahi III, Kecamatan Silahisabungan, Sabtu (7/9).

Plt Kabag Humas Pemkab Dairi, Palti Pandiangan, mengatakan pembagian bibit pohon sangat spesial dan khas karena datangnya dari komunitas untuk komunitas, dan berlangsung dengan baik,

“Selain itu, kegiatan tersebut sangat bagus guna menarik minat wisatawan ke Danau Toba, khususnya ke Pantai Silalahi. Kegiatan Tao Silalahi Art Festival dan 1.000 tenda harus berkelanjutan,”kata Eddy.(mag-10/han)

SAPA: Bupati Dairi, Eddy KA Berutu didampingi istri menyapa warga saat pembukaan Tao Silalahi Art Festival di kawasan Danau Toba, Desa Silalahi 3 Kecamatan Silahisabungan.
RUDY SITANGGANG/SUMUT POS

SIDIKALANG, SUMUTPOS.CO – Bupati Dairi, Eddy Keleng Ate Berutu didampingi istri Romy Mariani boru Simarmata membuka acara Tao Silalahi Art Festival serta memberikan dan menanam bibit pohon produksi di Desa Silalahi III, Kecamatan Silahisabungan, Sabtu (7/9).

Plt Kabag Humas Pemkab Dairi, Palti Pandiangan, mengatakan pembagian bibit pohon sangat spesial dan khas karena datangnya dari komunitas untuk komunitas, dan berlangsung dengan baik,

“Selain itu, kegiatan tersebut sangat bagus guna menarik minat wisatawan ke Danau Toba, khususnya ke Pantai Silalahi. Kegiatan Tao Silalahi Art Festival dan 1.000 tenda harus berkelanjutan,”kata Eddy.(mag-10/han)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/