26 C
Medan
Wednesday, June 26, 2024

Perekonomian Sumut Terus Membaik

CALON gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho mengungkapkan secara umum perekonomian di provinsi ini dalam beberapa tahun belakangan menunjukkan grafik peningkatan, seperti sektor pertanian, listrik dan air minum, bangunan dan perdagangan.

“Bahkan capaian kinerja ekonomi Sumut lebih baik dari pencapaian nasional sehingga puncaknya pada tahun 2009 Pemprov Sumut menerima penghargaan peringkat pertama dari Menteri Keuangan dalam hal pengelolaan ekonomi daerah dan anggaran daerah,” katanya.

Namun menurut dia, capaian perekonomian tersebut harus dipacu terus, sebab untuk mencapai kehidupan kesejahteraan yang lebih baik, maka magnitude ekonomi harus terus diupayakan setinggi mungkin dengan tingkat pemerataan pembangunan yang semakin adil dan merata.

“Kalau tingkat pemerataan pembangunan sudah tercapai, maka percepatan pembangunan perekonomian juga akan semakin cepat. Karena salah satu tujuan pembangunan secara makro adalah meningkatkan pertumbuhan ekonomi,” katanya. (*)

CALON gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho mengungkapkan secara umum perekonomian di provinsi ini dalam beberapa tahun belakangan menunjukkan grafik peningkatan, seperti sektor pertanian, listrik dan air minum, bangunan dan perdagangan.

“Bahkan capaian kinerja ekonomi Sumut lebih baik dari pencapaian nasional sehingga puncaknya pada tahun 2009 Pemprov Sumut menerima penghargaan peringkat pertama dari Menteri Keuangan dalam hal pengelolaan ekonomi daerah dan anggaran daerah,” katanya.

Namun menurut dia, capaian perekonomian tersebut harus dipacu terus, sebab untuk mencapai kehidupan kesejahteraan yang lebih baik, maka magnitude ekonomi harus terus diupayakan setinggi mungkin dengan tingkat pemerataan pembangunan yang semakin adil dan merata.

“Kalau tingkat pemerataan pembangunan sudah tercapai, maka percepatan pembangunan perekonomian juga akan semakin cepat. Karena salah satu tujuan pembangunan secara makro adalah meningkatkan pertumbuhan ekonomi,” katanya. (*)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/