Tentang KRI Dewaruci
Produksi             : HC Stülcken & Sohn Hamburg, Jerman
Mulai Dibuat     : 1952
Diluncurkan       : 24 Januari 1953
Ditugaskan         : 1953
Status                  : Purna tugas
Pelabuhan Utama           : Armada Timur TNI-AL
Karakteristik Umum
Berat benaman : 847 ton
Panjang               : 583 meter (1.912,73 ft)
Lebar                    : 950 meter (3.116,80 ft)
Draft                     : 405 meter (1.328,74 ft)
Tenaga Penggerak          : 1 unit Diesel 986 HP, dengan satu propeler berdaun 4
Kecepatan         : 10,5 knot dengan mesin dan 9 knot dengan layar
Awak Kapal        : 75 orang
Sejarah:
- Nama kapal ini diambil dari nama dewa dalam kisah pewayangan Jawa, yaitu Dewa Ruci.
- Telah dua kali melaksanakan pelayaran muhibah keliling dunia yaitu tahun 1964 dan 2012.
- Pada pelayaran KJK 1964 dipimpin Letkol Laut (P) Sumantri membawa 78 orang Taruna AAL dan 32 Anak Buah Kapal (ABK) untuk mengarungi tujuh samudra serta lima benua.
- Pelayaran kedua tahun 2012, dipimpin Letkol Laut (P) Haris Bima Bayuseto dengan membawa 101 orang Taruna AAL dan 77 ABK.
- Selain menjadi primadona saat pelayaran muhibah, KRI Dewaruci kerap meraih berbagai prestasi bertaraf internasional. Diantaranya yang paling bergengsi adalah Cutty Shark Thropy saat Tall Ships Race di Australia tahun 1998.