25 C
Medan
Saturday, June 29, 2024

Resepsionis Hotel Beberkan Kronologis Jatuhnya Hercules C-130

muhamad zulfan afp
muhamad zulfan afp

SUMUTPOS.CO- Resepsionis Golden Eleven Hotel Elfrida Efi membeberkan kronologis jatuhnya pesawat Hercules C-130 di Medan, Sumatera Utara, Selasa (30/6) siang waktu setempat.

“Pesawat itu melintas di atas kepala beberapa kali. Benar-benar rendah,” terang Elfrida sebagaimana dilansir laman The Star Online.

Elfrida menambahkan, pesawat juga sempat menghantam tempat pijat yang ada di hotel. Biasanya, tempat pijat tersebut dipenuhi para tamu ketika hari sudah beranjak siang.

“Ada api dan kepulan asap. Yang ketiga terjadi karena pesawat jatuh di atas atap dan langsung meledak,” tambah Elfrida sebagaimana dilansir laman Reuters.

Sementara itu, Humas Rumah Sakit Adam Malik Sairi M Saragih mengatakan, hingga kini sudah ada sebelas jasad yang berhasil ditemukan. (jos/jpnn)

muhamad zulfan afp
muhamad zulfan afp

SUMUTPOS.CO- Resepsionis Golden Eleven Hotel Elfrida Efi membeberkan kronologis jatuhnya pesawat Hercules C-130 di Medan, Sumatera Utara, Selasa (30/6) siang waktu setempat.

“Pesawat itu melintas di atas kepala beberapa kali. Benar-benar rendah,” terang Elfrida sebagaimana dilansir laman The Star Online.

Elfrida menambahkan, pesawat juga sempat menghantam tempat pijat yang ada di hotel. Biasanya, tempat pijat tersebut dipenuhi para tamu ketika hari sudah beranjak siang.

“Ada api dan kepulan asap. Yang ketiga terjadi karena pesawat jatuh di atas atap dan langsung meledak,” tambah Elfrida sebagaimana dilansir laman Reuters.

Sementara itu, Humas Rumah Sakit Adam Malik Sairi M Saragih mengatakan, hingga kini sudah ada sebelas jasad yang berhasil ditemukan. (jos/jpnn)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/