22.5 C
Medan
Sunday, January 19, 2025

Lucio Ingin Khianati Bayern

NAMA Lucio bersinar saat menjadi kapten tim di Bayern Munchen. Namun pemain yang mengawali kiprahnya di ajang Bundesliga bersama klub Bayer Leverkusen ini justru ingin mengalahkan mantan klubnya, Bayern Munchen yang pada laga dini hari nanti  akan melawat ke Stadion Giuseppe Meazza, markas Inter Milan, klub Lucio bermain sekarang ini.
“Laga menghadapi Bayern selalu penting bagi kami. Kami tidak ingin menempuh risiko apa pun. Saya yakin akan berada di lapangan,” ujar Lucio.

Lucio menghabiskan lima musim dengan Bayern. Ia meninggalkan Allianz Arena tahun 2009, untuk menerima tawaran Inter Milan. Bayern dikabarkan menyesali keputusan manajemen melepas Lucio. Di Inter, Lucio bermain luar biasa.
Mengomentari rumor Inter  mendapatkan pemain muda Ganso, Lucio mengatakan dia  memiliki kualitas yang baik. Namun, gaya bermainnya sama dengan Philippe Coutinho, calon bintang  Inter. (bbs/jpnn)

NAMA Lucio bersinar saat menjadi kapten tim di Bayern Munchen. Namun pemain yang mengawali kiprahnya di ajang Bundesliga bersama klub Bayer Leverkusen ini justru ingin mengalahkan mantan klubnya, Bayern Munchen yang pada laga dini hari nanti  akan melawat ke Stadion Giuseppe Meazza, markas Inter Milan, klub Lucio bermain sekarang ini.
“Laga menghadapi Bayern selalu penting bagi kami. Kami tidak ingin menempuh risiko apa pun. Saya yakin akan berada di lapangan,” ujar Lucio.

Lucio menghabiskan lima musim dengan Bayern. Ia meninggalkan Allianz Arena tahun 2009, untuk menerima tawaran Inter Milan. Bayern dikabarkan menyesali keputusan manajemen melepas Lucio. Di Inter, Lucio bermain luar biasa.
Mengomentari rumor Inter  mendapatkan pemain muda Ganso, Lucio mengatakan dia  memiliki kualitas yang baik. Namun, gaya bermainnya sama dengan Philippe Coutinho, calon bintang  Inter. (bbs/jpnn)

Artikel Terkait

Die Werkself Lolos dengan Agregat 4-1

Sevilla ke Perempat Final Liga Europa

Bayern Munchen di Atas Angin

The Red Devils Lolos Mudah

Nerazzurri ke 8 Besar Liga Europa

Terpopuler

Artikel Terbaru

/