Chelsea vs Tottenham: Conte Siap Sakiti sang Mantan
LONDON, SUMUTPOS.CO – Reuni Chelsea dan Antonio Conte bakal tersaji di Stamford Bridge pada leg pertama babak semifinal EFL Cup/Carabao Cup 2021/22, Kamis (6/1) dini hari pukul 02:45 WIB. Namun, juru taktik asal Italia yang pernah membawa Chelsea juara Premier League 2016/17 itu akan datang sebagai pelatih lawan. Conte melatih Tottenham sejak 2 November 2021. […]
Lanjutkan..