SUMUTPOS.CO - Denda sebesar 90 euro atau sekitar Rp1,9 juta terhadap seorang perempuan yang dipergoki kencing di jalanan Kota Amsterdam memicu debat tentang diskriminasi...
Setelah 183 tahun berada di Belanda, tongkat Pangeran Diponegoro akhirnya bisa kembali ke Indonesia. Tongkat berjuluk Kanjeng Kiai Tjokro itu ikut dibawa Pangeran Diponegoro saat memimpin perang melawan penjajah pada 1825"1830. Bagaimana tongkat berserajah tersebut bisa kembali ke tanah air"