Residivis Roboh Ditembak Polisi
MEDAN, SUMUTPOS.CO -Meski telah dua kali menjadi menjalani hukuman penjara, tampaknya Deka Kinana (34) belum juga jera. Malah pria yang tinggal di Jalan Sentosa, Kelurahan Sei Kera Hulu ini semakin sakti dalam aksi kriminal, khususnya jambret dan perampokan. Deka yang memang sudah menjadi incaran aparat kini harus kembali mendekam di balik jeruji besi untuk ketiga […]
Lanjutkan..