Pemerintah Indonesia menetapkan cuti bersama Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah, pada tanggal 28 sampai 30 Juni 2023 atau jatuh pada hari Rabu, Kamis dan Jumat. Libur itu berdekatan dengan akhir pekan di hari Sabtu dan Minggu.
Usulan PP Muhammadiyah agar libur Idul Adha ditambah sehari, langsung direspon Menteri Koordinator (Menko) Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy. Muhadjir mengaku sudah melaporkan usulan PP Muhammadiyah untuk libur pada 28 Juni jika terdapat perbedaan tanggal Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah kepada Presiden Jokowi.
SUMUTPOS.CO - Momen Idul Adha 1438 Hijriyah rupanya dimanfaatkan sebagian warga Medan untuk menghabiskan waktu libur bersama keluarga. Medan Zoo (kebun binatang Medan) dan...
SUMUTPOS.CO - Untuk menyambut Hari Raya Idul Adha, para pemain PSMS Medan diliburkan mulai Rabu (30/8). Dimas Derajat dkk bakal kembali melakoni latihan intensif...