SAMOSIR-Uskup Agung Medan, Dr Anicetus Sinaga memimpin acara Mangalahat Horbo Bius dengan peran sebagai Raja Parmangmang, dalam Pagelaran Mangalahat Horbo Bius pada Festival Danau Toba 2013 di Open Stage Tuktuk, Samosir, Indonesia, Jumat (13/8) pukul 11.30 Wib.
Sebagai Raja Parmangmang, Uskup memimpin seluruh perangkat pengurbanan horbo bius, dan bertugas membawakan seluruh doa-doa ritus pengorbanan.
Ia dibantu oleh Malim Parhata yang bertugas memberi keterangan atau komentar selama acara.
Pagelaran Mangalahat Horbo Bius ini bukan pengurbanan para pengiman Batak tradisional, melainkan hanya sebagai peringatan akan tradisi Batak asli mengenai makna Pelean Horbo Bius. (Mea)
Uskup Agung jadi Malim Parmangmang
SAMOSIR-Uskup Agung Medan, Dr Anicetus Sinaga memimpin acara Mangalahat Horbo Bius dengan peran sebagai Raja Parmangmang, dalam Pagelaran Mangalahat Horbo Bius pada Festival Danau Toba 2013 di Open Stage Tuktuk, Samosir, Indonesia, Jumat (13/8) pukul 11.30 Wib.
Sebagai Raja Parmangmang, Uskup memimpin seluruh perangkat pengurbanan horbo bius, dan bertugas membawakan seluruh doa-doa ritus pengorbanan.
Ia dibantu oleh Malim Parhata yang bertugas memberi keterangan atau komentar selama acara.
Pagelaran Mangalahat Horbo Bius ini bukan pengurbanan para pengiman Batak tradisional, melainkan hanya sebagai peringatan akan tradisi Batak asli mengenai makna Pelean Horbo Bius. (Mea)