26 C
Medan
Friday, November 22, 2024
spot_img

Jarak Pandang 700 Meter, Penerbangan Lancar

Bandara Kualanamu berkabut, Rabu (15/11).

SUMUTPOS.CO – BANDARA Kualanamu diselimuti kabut tebal. Akibatnya, jarak pandang diperkirakan maksimal 700 meter, termasuk di landasan pacu. Meski demikian, aktifitas penerbangan tidak ada mengalami ganguan, baik itu dari keberangkatan maupun kedatangan.

Diterminal bandara berjalan normal dan belum tampak adanya penumpukan calon penumpang, baik di area chek-in maupun di ruang tunggu keberangkatan.

Humas Bandara Kualanamu, Wisnu Budi Setianto membenarkan kalau sejak Rabu (15/11) pagi kawasan bandara diselimuti kabut tebal.

“Kemungkinan kabut hujan. Karena sejak pagi tadi kawasan bandara di landa hujan gerimis dan kabut turun karena kelembapan udara. Meski demikian sejauh ini belum ada laporan kami terima ada penerbangan yang terganggu,” ujarnya.

Ditambahkannya, pihaknya juga terus berkordinasi dengan navigasi tower maupun BMKG.(btr/ala)

Bandara Kualanamu berkabut, Rabu (15/11).

SUMUTPOS.CO – BANDARA Kualanamu diselimuti kabut tebal. Akibatnya, jarak pandang diperkirakan maksimal 700 meter, termasuk di landasan pacu. Meski demikian, aktifitas penerbangan tidak ada mengalami ganguan, baik itu dari keberangkatan maupun kedatangan.

Diterminal bandara berjalan normal dan belum tampak adanya penumpukan calon penumpang, baik di area chek-in maupun di ruang tunggu keberangkatan.

Humas Bandara Kualanamu, Wisnu Budi Setianto membenarkan kalau sejak Rabu (15/11) pagi kawasan bandara diselimuti kabut tebal.

“Kemungkinan kabut hujan. Karena sejak pagi tadi kawasan bandara di landa hujan gerimis dan kabut turun karena kelembapan udara. Meski demikian sejauh ini belum ada laporan kami terima ada penerbangan yang terganggu,” ujarnya.

Ditambahkannya, pihaknya juga terus berkordinasi dengan navigasi tower maupun BMKG.(btr/ala)

Artikel Terkait

spot_imgspot_imgspot_img

Terpopuler

Artikel Terbaru

/