26.7 C
Medan
Sunday, May 5, 2024

Siswa SMKN 12 Medan Ditikam

Penikaman dengan senjata tajam - Ilustrasi.
Penikaman dengan senjata tajam – Ilustrasi.

MEDAN,SUMUTPOS-CO-Dipicu maki-makian, Nanda (16) warga Letda Sujono ditikam pria berinisial Af di Jalan Jati Luhur Pasar 10 Gang Saudara Tembung pada Selasa (27/12) pukul 22.00 wib.

Akibatnya, perut korban yang juga siswa SMK Negeri 12 Medan ini koyak dan terpaksa menjalani perawatan di RS Citra Medika, Pasar 10 Tembung.

Informasi diperoleh, kejadian berawal saat korban mendatangi rumah rekan tersangka di lokasi kejadian karena tak terima dicaci maki melalui SMS.

Namun begitu tiba di TKP, korban langsung diajak berantam oleh tersangka.

Ajakan tersebut tak diladeni korban dan temannya. Namun tiba-tiba tersangka mengambil pisau arit dan langsung menikamkannya ke perut korban.

Korban langsung tersungkur sambil memegang perutnya yang mengeluarkan darah.

Tak lama warga membawa korban ke RS CItra Medika untuk menjalani perawatan.

Ayah korban kemudian mendatangi Polsek Percut  Sei Tuan untuk membuat pengaduan. (Sor)

Penikaman dengan senjata tajam - Ilustrasi.
Penikaman dengan senjata tajam – Ilustrasi.

MEDAN,SUMUTPOS-CO-Dipicu maki-makian, Nanda (16) warga Letda Sujono ditikam pria berinisial Af di Jalan Jati Luhur Pasar 10 Gang Saudara Tembung pada Selasa (27/12) pukul 22.00 wib.

Akibatnya, perut korban yang juga siswa SMK Negeri 12 Medan ini koyak dan terpaksa menjalani perawatan di RS Citra Medika, Pasar 10 Tembung.

Informasi diperoleh, kejadian berawal saat korban mendatangi rumah rekan tersangka di lokasi kejadian karena tak terima dicaci maki melalui SMS.

Namun begitu tiba di TKP, korban langsung diajak berantam oleh tersangka.

Ajakan tersebut tak diladeni korban dan temannya. Namun tiba-tiba tersangka mengambil pisau arit dan langsung menikamkannya ke perut korban.

Korban langsung tersungkur sambil memegang perutnya yang mengeluarkan darah.

Tak lama warga membawa korban ke RS CItra Medika untuk menjalani perawatan.

Ayah korban kemudian mendatangi Polsek Percut  Sei Tuan untuk membuat pengaduan. (Sor)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/