Dalam rangka antisipasi gangguan Kamtibmas di wilayah hukumnya, Sat Binmas Polres Asahan bersama personel gabungan melaksanakan Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) 2022, Sabtu (25/3). Kasat Binmas Polres Asahan AKP F.R Saragi, SH mengatakan, Operasi Pekat itu dilaksanakan oleh 36 orang personel dari TNI / Polri, Satpol PP, serta Dinas Sosial (Dinsos) dengan mendatangi 6 lokasi.
SUMUTPOS.CO - Petugas Polsek Lolowau Polres Nias Selatan melaksanakan Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat). Razia digelar di jalan umum Desa Lolomoyo Kecamatan Lolowau Kabupaten Nias...
SUMUTPOS.CO - Sejumlah pekerja seks komersial (PSK) dan pria hidung belang terjaring dalam Operasi Pekat yang digelar Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Serdang...
LANGKAT, SUMUTPOS.CO -Guna mengantisipasi kerawanan, Sabtu (1/7) malam hingga Minggu (2/7) dini hari, personel gabungan Polres Langkat dan Kodim 0203 Langkat serta Marinir Tangkalagan,...
SUMUTPOS.CO - Pelaksanaan gelar Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) yang dilakukan Kepolisian Resort Kota Besar (Polrestabes) Medan menuai hasil.
Setidaknya, berhasil mengamankan 670 unit mesin judi...
MEDAN, SUMUTPOS.CO - Kepolisian Resort Kota Besar (Polrestabes) Medan memusnahkan ribuan botol minuman keras yang diamankan dari sejumlah distributor di Medan. Ratusan miras tersebut...