Wakil Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar membuka kegiatan Sosialisasi dan Pendampingan Implementasi Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (SRIKANDI), di Ruang Data dan Karya Kantor Bupati, Senin (6/11).
Asisten I Pemerintahan dan Kesra Pemkab Labuhanbatu, Sarimpunan Ritonga memberikan pembinaan terkait peran dan fungsi dua kader yang paling sering bersentuhan dengan masyarakat. Yakni, fungsi Kader pembangunan manusia (KPM) dan Kader Posyandu.
Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu bersama manajemen PT Hari Sawit Jaya (HSJ) Negeri Lama menyalurkan bantuan pangan kepada puluhan kepala keluarga (KK) di Kantor Desa Tanjung Haloban, Kecamatan Bilah Hilir, Senin (28/8).
Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi didampingi Bupati Labuhanabatu Erik Adtrada Ritonga, bersiilaturahmi dengan para tokoh masyarakat Labuhanbatu Raya, di rumah dinas (Rumdis) Bupati Labuhanbatu di kawasan jalan Padang Matinggi, Kecamatan Rantau Utara, Kamis (24/8).
Kepala Bappeda Kabupaten Labuhanbatu Hobol Z Rangkuti mengatakan keamanan pangan diselenggarakan untuk menjaga pangan tetap aman, higienis, bermutu dan tidak bertentangan dengan agama, keyakinan dan budaya masyarakat.
Bupati Labuhanbatu Erik Adtrada Ritonga melakukan penandatanganan MoU dengan PT Kereta Api Indonesia (KAI) yang dilakukan di Kereta Api Inspeksi dengan tujuan Rantauprapat - Mambang Muda pada Sabtu (27/5/2023).
Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menggelar Pelatihan Konvensi Hak Anak (KHA) Dalam rangka Upaya Meningkatkan Kapasitas Tim gugus tugas Kabupaten Layak Anak tentang Penerapan hak-hak Anak kedalam kebijakan, program dan kegiatan, di Aula Bappeda Kabupaten Labuhanbatu, Selasa, (23/5).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Labuhanbatu menerima predikat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI perwakilan Sumatera Utara atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Labuhanbatu Tahun Anggaran 2022.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Labuhanbatu berhasil meraih juara pertama pada perlombaan kategori penilaian kinerja Kabupaten/Kota dalam pelaksanaan 8 aksi konvergensi penurunan stunting tahun 2022. Penghargaan itu diserahkan langsung oleh Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, di Medan, Rabu (12/4).
Asisten II Bidang Ekonomi Pembangunan Ikramsyah Putra menghadiri Sosialisasi Manajemen Teritorial dan Silaturahmi Direktur Sistem dan Metode (Dirsismet) Pusat Teritorial Angkatan Darat (Pusterad) dalam rangka Sinkronisasi antara Rebinter TNI AD dengan Rengbangda Pemda yang diselenggarakan oleh Kodim 0209, di Ruang Rapat Bupati atau Command Center Pemkab Labuhanbatu, Rabu (15/3).