28 C
Medan
Wednesday, January 15, 2025

Istri tidak Tahu Suaminya Perempuan

“Kami dinikahkan orang tuaku dan dalam pernikahan itu kami nikah dibawah tangan (nikah sirih). Karena status kami janda dan duda,” terangnya.

Setelah 3 hari menikah, Farel pun kembali ke Malaysia tanpa ada malam pertama. “Aku sama sekali tidak tau dia perempuan, meluk dia pun aku gak pernah,” akunya.

Salmah menambahkan, sebelum kejadian itu dia memiliki firasat dan mimpi yang buruk. Teman dekat Salmah bermimpi suamiku melahirkan anak laki-laki.

“Semalam sebelum kejadian ini aku pun berfirasat aneh. Saat aku bertemu dengan teman dekatku dia pun bermimpi suamiku melahirkan anak laki-laki dan betul jadi kenyataan,” ucapnya menutup pembicaraan dengan wartawan.

Sementara, Polres Tanjungbalai memeriksa tengah memeriksa Salmah dan Farel. “Sedang kita periksa. Baru 4 bulan menikah,” kata Humas Polres Tanjungbalai, AKP Yani Sinulingga kepada Sumut Pos.

“Penyelidikan lebih lanjut akan dilakukan esok hari di Polres Tanjungbalai,” sambungnya.(mag-02/smg/omi/ala)

 

 

“Kami dinikahkan orang tuaku dan dalam pernikahan itu kami nikah dibawah tangan (nikah sirih). Karena status kami janda dan duda,” terangnya.

Setelah 3 hari menikah, Farel pun kembali ke Malaysia tanpa ada malam pertama. “Aku sama sekali tidak tau dia perempuan, meluk dia pun aku gak pernah,” akunya.

Salmah menambahkan, sebelum kejadian itu dia memiliki firasat dan mimpi yang buruk. Teman dekat Salmah bermimpi suamiku melahirkan anak laki-laki.

“Semalam sebelum kejadian ini aku pun berfirasat aneh. Saat aku bertemu dengan teman dekatku dia pun bermimpi suamiku melahirkan anak laki-laki dan betul jadi kenyataan,” ucapnya menutup pembicaraan dengan wartawan.

Sementara, Polres Tanjungbalai memeriksa tengah memeriksa Salmah dan Farel. “Sedang kita periksa. Baru 4 bulan menikah,” kata Humas Polres Tanjungbalai, AKP Yani Sinulingga kepada Sumut Pos.

“Penyelidikan lebih lanjut akan dilakukan esok hari di Polres Tanjungbalai,” sambungnya.(mag-02/smg/omi/ala)

 

 

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/