Anggota DPD RI, Ust H Dedi Iskandar Batubara mengapresiasi moderasi umat beragama di Kota Gunungstioli, yang mencerminkan baiknya toleransi di daerah tersebut. Karenanya diharapkan sikap toleransi tinggi dapat terus terjaga.
Wali Kota Gunungsitoli Lakhomizaro Zebua, menghadiri ramah tamah kunjungan kerja Danrem 023/KS Kolonel Inf Dody Triwinarto, ke wilayah Kodim 0213/Nias yang diselenggarakan di Hotel dan Restoran Kaliki, Senin (6/6) lalu.
GUNUNGSITOLI, SUMUTPOS – Sebanyak 71 desa di 6 Kecamatan yang ada di wilayah Kota Gunungsitoli, akan melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak pada bulan November 2022 mendatang. Untuk menyukseskan pelaksanaan Pilkades tersebut, Pemerintah Kota Gunungsitoli melalui APBD tahun anggaran 20222 telah menyiapkan anggaran sebesar Rp 1,3 Miliar.
Promosi dan Diseminasi Kekayaan Intelektual Komunal, yang Diselenggarakan oleh Kementerian Hukum dan HAM RI kantor wilayah Sumatera Utara
GUNUNGSITOLI, SUMUTPOS. CO- Wali Kota Gunungsitoli...
GUNUNGSITOLI, SUMUTPOS.CO- Wali Kota Gunungsitoli, Ir Lakhomizaro Zebua meresmikan tugu salib yang berada di pusat Kota Gunungsitoli tepatnya di halaman kantor Sinode Banua Niha...
GUNUNGSITOLI, SUMUTPOS.CO- Meningkatkan pelayanan profesional dan terpercaya, Badan Pertanahan Nasional (BPN) kantor Kabupaten Nias mendeklarasikan pencanangan zona integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan...
Latih Emak-emak Mengelola Ikan Jadi Produk Berkualitas
NIAS, SUMUTPOS.CO- PT Pertamina (Persero) program CSR Pertamina Fuel Terminal (FT) Gunung Sitoli berikan Pelatihan Pengelolaan Ikan bagi...
GUNUNGSITOLI, SUMUTPOS.CO- Mengantisipasi bencana alam pada pelaksanaan Pilkada Serentak 9 Desember 2020 mendatang, Polres Nias menggelar apel kesiapan di Mapolres Nias Jalan Bhayangkara No...
GUNUNGSITOLI, SUMUTPOS.CO- Kehadiran Pjs Wali Kota Gunungsitoli Ir Abdul Haris Lubis MSi bersama rombongan pada acara peletakan batu pertama pembangunan gedung Gereja BNKP Jemaat...
Pilkada Gunungsitoli Hanya Satu Pasangan Calon
GUNUNGSITOLI, SUMUTPOS.CO– Menjelang pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Gunungsitoli pada tanggal 9 Desember 2020 mendatang, Komisi Pemilihan...