Warga Medan Denai menyampaikan keluhan tentang banjir yang kerap terjadi hingga saat ini dan belum juga dituntaskan. Padahal, pembangunan drainase telah dilakukan oleh Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga dan Bina Konstruksi (SDABMBK) Kota Medan.
Setelah berlangsung selama sepekan penuh, Wali Kota Medan Bobby Nasution didampingi Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H Darma Wijaya, Bupati Batu Bara Ir H Zahir MAP serta unsur Forkopimda Kota Medan menutup Pekan Olahraga Kota (Porkot) Medan ke XII tahun 2022 di Stadion Teladan, Medan, Sabtu (13/8/2022).
MEDAN, SUMUTPOS.CO -Kecamatan Medan Denai diprediksi kembali mempertahankan gelar juara umum Pekan Olahraga Kota (Porkot) Medan 2017. Keyakinan tersebut didasari mereka kokoh di puncak...
MEDAN, SUMUTPOS.CO - Kecamatan Medan Denai tampil dominan pada cabang gulat Pekan Olahaga Kota (Porkot) Medan 2016 di GOR PPLP Sumut, Senin (31/10). Denai...
MEDAN, SUMUTPOS.CO - Kejahatan jalanan di Kota Medan kembali menelan korban. Kali ini Posmar Boru Marpaung (62) warga Jalan Menteng II Gang Bestari Kec....