Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Batubara akan mengerahkan seluruh kekuatannya untuk memenangkan Pasangan Calon (Paslon) Cabup-Cawabup Ir Zahir-Aslam Rayuda pada Pilkada Batubara 2024 pada 27 November 2024 mendatang.
Ketua Umum Pengurus Besar Gerakan Masyarakat Menuju Kesejahteraan Kabupaten Batubara (PB GEMKARA) Drs Khairul Muslim sampaikan 5 point pernyataan sikap politik Gemkara dalam menghadapi kontestasi Pilkada Batubara Tahun 2024.
Delapan Partai Politik (Parpol ) masing-masing, Partai Gerindra, Golkar, PKS, PKB, PAN, PPP, PBB.dan Perindo mendeklarasikan diri mengusung serta memenangkan Pasangan Calon (Paslon) H Bahar Siagian, Msi - Syafrizal, SE,MAP menjadi Bupati-Wakil Bupati Batubara periode 2024-2029.
Partai Keadilan Sejahtera (PKS) resmi memberikan rekomendasi kepada pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Batubara H Bahar Siagian SH, MSi-Syafrizal, SE, MAP untuk bertarung di Pilkada Batubara 2024.
Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia (IPARI) Kabupaten Batubara menggandeng KPU untuk menyukseskan pemilihan kepala daerah serentak 2024, Kamis (15/8) di Aula RM 100, Kecamatan Sei Suka, Kabupaten Batubara.
Bendahara DPC PDIP Batubara, M Safii tidak mau berkomentar banyak terkait pencalonan Zahir yang direkomendasikan untuk maju sebagai Bacalon Bupati Batubara pada Pilkada November 2024. Padahal, saat ini Zahir ditetapkan sebagai tersangka atas dugaan korupsi PPPK, sementara waktu pendaftaran sekira dua pekan lagi.
MEDAN, SUMUTPOS.CO - Keinginan Harry Nugroho mundur dari pencalonan bupati pada Pilkada Batubara sudah kuat. Meski begitu, dia tetap berkeinginan menjadi Pelaksana tugas (Plt)...
MEDAN, SUMUTPOS.CO - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumut meminta agar bakal calon di Pilkada yang meminta pengunduran diri dari pencalonan, tidak memasang standar ganda...
SUMUTPOS.CO - Bakal calon Bupati Batubara RM Harry Nugroho nampaknya tengah galau berat. Setelah sempat menyatakan mundur dari pertarungan menuju kursi 1 Kabupaten Batubara,...