32.8 C
Medan
Friday, May 24, 2024

Tak Mudik ke Sumut

Fatin Shidqia Lubis
Fatin Shidqia Lubis

SUMUTPOS.CO – Tradisi mudik biasanya dilakukan saat Hari Raya Idul Fitri tiba. Tapi penyanyi Fatin Shidqia Lubis justru enggan melaksanakan tradisi tersebut.

“Aku pingin di Jakarta. Kampungku itu masuk banget, nggak tahu ada di peta atau nggak, cari signal saja susah ya. Jalan darat 3 hari 2 malam, sampai eneg di mobil,” tutur Fatin, saat ditemui, Senin (14/7) malam.

“Bagusin dulu deh kampungnya, misal ada wifi, baru mau mudik. Kalau aku pulang kampung itu aku di rumah doang sih biasanya,” sambungnya.

Fatin mengaku tradisi mudik dilakukan dengan pergi ke kampung halaman ayahnya di Sumatera Utara. Meski sedikit kangen dengan tradisi mudik, ia menegaskan tetap saja merasa malas jika harus pulang kampung.

“Aku suka menghanyutkan sendal adik aku. Kangen sih suasana di kampung, tapi susah signal. Cuma bakso dan gado-gado yang bikin aku senang,” jelasnya. (net/bbs)

Fatin Shidqia Lubis
Fatin Shidqia Lubis

SUMUTPOS.CO – Tradisi mudik biasanya dilakukan saat Hari Raya Idul Fitri tiba. Tapi penyanyi Fatin Shidqia Lubis justru enggan melaksanakan tradisi tersebut.

“Aku pingin di Jakarta. Kampungku itu masuk banget, nggak tahu ada di peta atau nggak, cari signal saja susah ya. Jalan darat 3 hari 2 malam, sampai eneg di mobil,” tutur Fatin, saat ditemui, Senin (14/7) malam.

“Bagusin dulu deh kampungnya, misal ada wifi, baru mau mudik. Kalau aku pulang kampung itu aku di rumah doang sih biasanya,” sambungnya.

Fatin mengaku tradisi mudik dilakukan dengan pergi ke kampung halaman ayahnya di Sumatera Utara. Meski sedikit kangen dengan tradisi mudik, ia menegaskan tetap saja merasa malas jika harus pulang kampung.

“Aku suka menghanyutkan sendal adik aku. Kangen sih suasana di kampung, tapi susah signal. Cuma bakso dan gado-gado yang bikin aku senang,” jelasnya. (net/bbs)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/