25 C
Medan
Monday, June 3, 2024

Idrus Marham Pamit

JAKARTA- Sekjen DPP Partai Golkar Idrus Marham memilih untuk mundur dari posisinya sebagai anggota DPR. Mantan Ketua Pansus Angket Century itu ingin berkonsentrasi penuh menjalankan tugasnya di partai berlambang beringin.

Idrus merasa dirinya tidak bisa setengahsetengah di DPR sekaligus menjalankan tugas sebagai sekjen partai. “Saya ingin menjalankan tugas sekjen dengan lebih fokus, konsentrasi dan serius lagi,” kata Idrus usai menyampaikan surat pengunduran dirinya sekaligus pamit kepada Ketua DPR Marzuki Alie di Gedung DPR, kemarin (9/6). Turut mendampingi Sekretaris Fraksi Partai Golkar Ade Komaruddin. Idrus yang terpilih dari dapil Sulawesi Selatan III di DPR, duduk di Komisi II.

Dalam keterangan pers, Idrus menuturkan sekjen parpol merupakan posisi yang sangat penting dalam manajemen partai politik. Sekjen, jelas Idrus, harus memastikan parpol dapat berfungsi baik sebagai mesin politik. Ini dasar, Idrus keluar dari dewan.(pri/jpnn)

JAKARTA- Sekjen DPP Partai Golkar Idrus Marham memilih untuk mundur dari posisinya sebagai anggota DPR. Mantan Ketua Pansus Angket Century itu ingin berkonsentrasi penuh menjalankan tugasnya di partai berlambang beringin.

Idrus merasa dirinya tidak bisa setengahsetengah di DPR sekaligus menjalankan tugas sebagai sekjen partai. “Saya ingin menjalankan tugas sekjen dengan lebih fokus, konsentrasi dan serius lagi,” kata Idrus usai menyampaikan surat pengunduran dirinya sekaligus pamit kepada Ketua DPR Marzuki Alie di Gedung DPR, kemarin (9/6). Turut mendampingi Sekretaris Fraksi Partai Golkar Ade Komaruddin. Idrus yang terpilih dari dapil Sulawesi Selatan III di DPR, duduk di Komisi II.

Dalam keterangan pers, Idrus menuturkan sekjen parpol merupakan posisi yang sangat penting dalam manajemen partai politik. Sekjen, jelas Idrus, harus memastikan parpol dapat berfungsi baik sebagai mesin politik. Ini dasar, Idrus keluar dari dewan.(pri/jpnn)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/